Monday, June 30, 2008

Belajar bahasa C


Bahasa C pertama kali ditemukan oleh Bapak. Dennis Ritchie [dmr] di Bell Laboratories
sekitar tahun 1972 lalu, yang niat awalnya di disain untuk jalan pada PDP-11 dengan
system operasi Unix. Tetapi karena bahasa yang terstruktur rapi, flexible, kompatibel, [
barble, the beatle, :-) ] membuatnya semakin berkembang hingga akhirnya berjalan pada Ms
Dos dengan kompie IBM PC, sampai sekarang banyak sekali compiler yang tersedia secara
free. Tapi ngomong-ngomong dilihat dari tahun pembuatannya [1972] yang lebih tua 15 tahun
dengan penulis, walaupun begitu penulis tetap akan memanggil bahasa C, bukan Pak Bahasa
C.

Download